Selasa (27/08) Universitas Widya Husada Semarang baru saja sukses menyelenggarakan Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) untuk Tahun Ajaran 2024/2025. Acara ini berlangsung selama dua hari, yaitu pada tanggal 26 dan 27 Agustus 2024, dan dihadiri oleh ratusan mahasiswa baru serta sejumlah civitas akademika dari universitas tersebut.